Oleh: ahmadnurcholish | November 3, 2009

Diskusi Publik: “Perang Global Melawan Terorisme”

diskusi publikDiskusi Publik: “Perang Global Melawan Terorisme”

Tewasnya Noordin M. Top dan Saifuddin Zuhri bagi beberapa kalangan tidak menjamin terorisme di indonesia telah mati. Terorisme selalu akan ada sebagai bentuk respon atas pelbagai situasi sosial kekinian. sekalipun gerakan mereka dianggap destruktif dan negatif, tapi kelompok teroris masih punya “suara”. Dan tak ada kekuatan lain yang dapat membendung gerakan teroris.

Perang melawan terorisme perlu disuarakan sebagai jaminan atas kebebasan dan penghargaan terhadap keyakinan dan keberagamaan. Bagaimanapun persoalan terorisme merupakan bagian dari problem kemanusiaan yang cukup kompleks sekaligus sebagai ancaman global.

Atas dasar itulah Forum Mahasiswa Ciputat bekerja sama dengan Jaringan Islam Liberal, Friedrich Naumann Stiftung (FNS) dan Badan Eksekutif Mahasiswa Jurusan Sosiologi Agama Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik UIN Jakarta menyelenggarakan Diskusi Publik berjudul “Perang Global Melawan Terorisme.”

Kamis, 5 November 2009, Pukul 09.00 – 13.00 WIB

Di Gedung Auditorium Student Center (SC) UIN Jakarta
NARA SUMBER

1. Sidney Jones
(Senior Adviser International Crisis Group, ICG)
Topik: Komparasi Gerakan Terorisme Indonesia dan Duinia

2. Uil Abshar-Abdalla
(Jaringan Islam Liberal)
Topik: Agama, Radikalisme dan Ancaman Terorisme Global

3. Noorhaidi Hasan
(UIN Sunan Kalijaga Yogyakarta)
Topik: Terorisme Indonesia – Timur Tengah

MODERATOR: Saidiman


Tanggapan

  1. LOVE FOR ISLAM


Tinggalkan Balasan

Isikan data di bawah atau klik salah satu ikon untuk log in:

Logo WordPress.com

You are commenting using your WordPress.com account. Logout /  Ubah )

Gambar Twitter

You are commenting using your Twitter account. Logout /  Ubah )

Foto Facebook

You are commenting using your Facebook account. Logout /  Ubah )

Connecting to %s

Kategori

%d blogger menyukai ini: